Home » Tak Berkategori » Mahasiswa HKI Diterima Sebagai Presenter of Third International Competition and Conference on Law and Sharia (ICCLS)

Mahasiswa HKI Diterima Sebagai Presenter of Third International Competition and Conference on Law and Sharia (ICCLS)


Mahasiswa Pascasarjana Prodi Hukum Keluarga Islam diterima sebagai Presenter pada International Competition and Conference on Law and Sharia (ICCLS) Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari.

Mahasiswa yang diterima naskahnya tersebut bersama dosen pembimbing adalah Desriyanto, M Fadhil Azzam Arfa mengambil tema “Inheritance Law in Socio-Historical, Normative, and Psychological Perspectives”. Sementara Nida Rafiqa Izzati, Robi’atin A’dawiyah, Abdul Qodir Zaelani mengambil tema “Divorce in Normative-Juridical and Psychological Perspective”.

Selengkapnya silakan Klik